Bima Sakti Sisakan 2 Slot Pemain Diaspora dan Keturunan Tambahan Untuk Timnas Indonesia U-17

Ilham Sigit Pratama, Jurnalis
Sabtu 26 Agustus 2023 11:24 WIB
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Bima Sakti (Foto: PSSI)
Share :

Jika pemain keturunan atau diaspora yang dipanggil tidak memenuhi standar, maka Bima Sakti akan kembali memanggil pemain lain. Bima Sakti juga meyakini perburuan pemain diaspora akan berjalan mudah, sebab jarak Jerman dan Belanda, yang merupakan negara sarang pemain keturunan, tidak begitu jauh.

 BACA JUGA:

“Kalau memang bagus kami pertahankan kalau tidak kami ganti lagi pemainnya. Dan dari segi akomodasi kan lebjh dekat, kalau dari Belanda ke Jerman,” tandasnya.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya