Lemparan Jarak Jauh Pratama Arhan Bantu Tokyo Verdy Kalahkan Thespakusatsu Gunma 2-1 di Emperors Cup 2023

Reinaldy Darius, Jurnalis
Rabu 07 Juni 2023 19:24 WIB
Pratama Arhan bantu Tokyo Verdy menang (Foto: Twitter/TokyoVerdySTAFF)
Share :

“Dia bermain secara agresif di laga resmi pertamanya setelah lama tidak bermain, dan menciptakan situasi yang berujung gol kemenangan melalui spesilisasinya melakukan lemparan jauh,” demikian cuitan klub tersebut.

Pratama Arhan bermain sebagai bek kiri di laga ini, sesuai dengan posisi aslinya yang sering dimainkan di Timnas Indonesia. Sebelumnya, pada laga kontra Tochigi SC pada ajang kasta kedua Liga Jepang 2022, Arhan dimainkan di pos penyerang sayap kanan.

Ini baru menjadi laga kedua Arhan untuk Tokyo Verdy di ajang resmi sejak gabung pada Maret 2022 silam. Namun, ini baru menjadi penampilan pertamanya bersama klub ibu kota Jepang tersebut di musim ini.

(Reinaldy Darius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya