Jelang Sevilla vs AS Roma di Final Liga Eropa 2022-2023: Jesus Navas Ingatkan soal Mental Hadapi Pasukan Jose Mourinho

Cikal Bintang, Jurnalis
Rabu 31 Mei 2023 14:41 WIB
Jesus Navas ingatkan soal mentalitas bertanding jelang hadapi AS Roma di final Liga Eropa 2022-2023 (Foto: Reuters)
Share :

“Kita harus menjadi diri kita sendiri. Sejak kedatangan pelatih kami telah bekerja sama dengan erat, bersatu, kami harus intens dan kami benar-benar ingin memenangkan gelar,” ujar Navas.

Sementara itu, Sevilla dan AS Roma sudah berhadapan sebanyak empat kali di Liga Eropa dan pertandingan persahabatan. Dari empat laga tersebut, Los Nervionenses meraih dua kemenangan, satu kali imbang, dan satu kali kalah.

(Hakiki Tertiari )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya