5 Negara Peringkat 50 Dunia yang Bisa Jadi Lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday Maret 2023, Nomor 1 Tampil di Piala Dunia 2022!

Dimas Khaidar, Jurnalis
Selasa 17 Januari 2023 19:00 WIB
Berikut 5 negara peringkat 50 FIFA yang bisa jadi lawan Timnas Indonesia (Foto: Reuters)
Share :

3. Mali (Peringkat 45)

Selanjutnya, lawan yang bisa dihadapi Timnas Indonesia masih datang dari negara benua Afrika. Negara tersebut ialah Mali.

Mali saat ini berada di posisi ke-45, yang berarti mereka kini bertengger lima tingkat di atas Mali dalam ranking FIFA. Berhadapan dengan negara-negara Afrika tentu akan sangat membantu perkembangan Timnas Indonesia dari segi stamina dan ketahanan pemain.

2. Ekuador (Peringkat 41)

Kembali bergeser ke benua Amerika Selatan. Terdapat satu negara yang bisa dihadapi Timnas Indonesia selain Paraguay, mereka yakni Ekuador yang saat ini bertengger di peringkat ke-41 FIFA.

Seperti yang kita tahu, Ekuador sebelumnya juga berpartisipasi dalam Piala Dunia 2022. Jika Ekuador mau meladeni perlawanan Timnas Indonesia, tentu akan sangat menguntungkan Skuad Garuda khususnya dari segi pengalaman para pemain.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya