Penyebab Andres Iniesta Tutup Peluang Bantu Xavi Hernandez di Barcelona

Cikal Bintang, Jurnalis
Senin 26 Desember 2022 03:01 WIB
Andres Iniesta ungkap penyebab tutup peluang bantu Xavi Hernandez di Barcelona (Foto: Reuters)
Share :

 “Dia adalah seorang pelatih sekarang dan saya bahkan tidak memiliki lisensi pelatih. Yang paling penting adalah Barcelona kembali ke tempat yang kami inginkan dan kemudian kami semua akan bahagia,” sambungnya.

Sementara itu, Barcelona sendiri saat ini masih memuncaki klasemen Liga Spanyol 2022-2023. Tim besutan Xavi Hernandez sudah mengumpulkan 37 poin, usai memenangkan 12 pertandingan, satu kali imbang, dan sekali kalah.

(Hakiki Tertiari )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya