Kamboja Kalahkan Filipina 3-2 di Piala AFF 2022, Gelandang Timnas Indonesia Marc Klok: Kami Sudah Pelajari Mereka

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Kamis 22 Desember 2022 09:32 WIB
Marc Klok siap membawa Timnas Indonesia berjaya di Piala AFF 2022. (Foto: Instagram/@marcklok)
Share :

Di Piala AFF 2022, perjalanan Timnas Indonesia sedari fase grup tidak akan mudah. Selain Kamboja, Grup A Piala AFF 2022 dihuni Filipina, Thailand, dan Brunei Darussalam.

Timnas Indonesia sendiri belum pernah menjadi juara Piala AFF. Semenjak turnamen digelar pada 1996, pencapaian terbaik Timnas Indonesia ialah finis runner-up sebanyak enam kali. Jadi akankah penantian itu berakhir tahun ini?

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya