Sukses Juara Piala Dunia 2022, Pelatih Timnas Argentina Minta Lionel Messi Main Lagi di Edisi 2026

Maulana Yusuf, Jurnalis
Senin 19 Desember 2022 07:42 WIB
Lionel Messi dan Lionel Scaloni antar Argentina juara Piala Dunia 2022 (Foto: REUTERS)
Share :

Kendati begitu, Scaloni enggan memaksa Messi untuk bisa menuruti kemauannya. Pelatih berusia 44 tahun itu memberikan kebebasan kepada Messi untuk menentukan masa depannya di Timnas Argentina.

“Dia (Messi) berhak untuk dapat memutuskan apa yang harus dilakukan dengan karir sepak bolanya dan di tim Argentina ini," kata Scaloni.

“Senang bisa melatih dia dan rekan satu timnya. Apa yang dia sampaikan kepada rekan satu timnya adalah sesuatu yang belum pernah saya lihat sebelumnya," tandasnya.

Sebatas informasi, Argentina tidak akan memainkan pertandingan kompetitif apa pun pada awal 2023. Lalu untuk Messi akan fokus ke PSG pada paruh kedua 2022-2023, dan fokus pada Copa America 2024.

(Reinaldy Darius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya