6 Pesepakbola Asal Kompetisi J-League yang Masuk Skuad Timnas Jepang di Piala Dunia 2022, Nomor 1 Top Skor Piala Asia Timur 2022!

Insan Kamil Rizqilillah, Jurnalis
Selasa 08 November 2022 04:00 WIB
6 pesepakbola asal kompetisi J-League yang masuk skuad Timnas Jepang di Piala Dunia 2022 (Foto: Instagram/shuichi33g)
Share :

1. Yuki Soma

Yuki Soma tak pernah absen di laga J-League musim ini untuk Nagoya Grampus. Pemain berusia 25 tahun ini telah menorehkan 3 gol dan 3 assist untuk klubnya di semua kompetisi musim ini. Yuki Soma merupakan seorang pemain sayap kiri yang mampu membuat peluang melalui giringan maupun umpan silang.

Soma sudah mencatatkan 3 gol dari 7 penampilannya di Timnas Jepang sejak debutnya pada 2019. Bahkan, dia pernah menjadi top skor dan pemain terbaik di Piala Asia Timur 2022 ketika Timnas Jepang menjadi juara.

(Dimas Khaidar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya