Jarang Dapat Penghargaan Semenjak Pindah ke Manchester United, Cristiano Ronaldo Akui Rindu

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Rabu 21 September 2022 14:25 WIB
Cristiano Ronaldo rindu dapatkan penghargaan individu (Foto: Twitter/cristiano)
Share :

"Dengan bangga saya melihat orang-orang yang bermain dengan saya. Itu dengan siapa saya akan bermain," ujarnya.

Ronaldo mengatakan ambisinya dalam dunia sepakbola belum usai. Oleh karena itu, dirinya belum memutuskan pensiun bersama Timnas Portugal beberapa tahun ke depan.

"Diogo (Dalot) bahkan bercanda dengan saya 'kamu bermain dengan semua orang, sampai kamu menjadi bangkai," ucapnya.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya