Christian Pulisic Mentas sebagai Wing Back di Laga Arsenal vs Chelsea, Ini Kata Thomas Tuchel

Rio Erfandi, Jurnalis
Senin 02 Agustus 2021 09:03 WIB
Christian Pulisic (kiri) mentas sebagai wing back di laga Arsenal vs Chelsea. (Foto: Instagram/@cmpulisic)
Share :

“Ia (Pulisic) bermain di sana bersama saya di Dortmund dan kami sering bermain seperti ini dengan Callum,” kata Tuchel, dilansir dari laman resmi Chelsea, Senin (2/8/2021).

"Marcos (Alonso) tidak bisa bermain hari ini jadi kami menempatkan Callum di sisi kiri, yang ingin saya lihat sejak lama. Callum mungkin bisa lebih berbahaya dari posisi masuk ke dalam yang ia sukai, dan ia lakukan hari ini. Jadi Anda tahu situasi kami,” ucap Tuchel

“Kami memiliki Azpi dan Reece untuk posisi ini (bek sayap kanan) tetapi Azpi baru memulai latihan dua hari yang lalu dan Reece bahkan belum memulai. Jadi kami membutuhkan solusi karena kami mulai tanggal 11 melawan Villarreal dan pada tanggal 14 adalah musim baru,” tutup Tuchel.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya