1. Moussa Dembele (Lyon)
Dembele jadi salah satu pemain depan yang cukup potensial bagi Man United musim depan. Apalagi, penggawa Fulham Olympique Lyon itu punya pengalaman cukup untuk bermain di Liga Inggris.
Dembele tercatat pernah bermain untuk Fulha pada 2012. Pemain berpaspor Prancis itu bergabung ke tim junior Fulham sebelum akhirnya mendapat kesempatan naik ke tim utama dua musim setelahnya.
(Ramdani Bur)