Hasil Pertandingan Copa del Rey 2019-2020, Jumat 7 Februari

Bagas Abdiel, Jurnalis
Jum'at 07 Februari 2020 06:03 WIB
Real Sociedad (Foto: @RealSociedad/Twitter)
Share :

Laga yang nyaris diakhiri dengan skor imbang 0-0 itu, ternyata memiliki petaka bagi Barcelona. Memasuki injury time, tepatnya 90+3, gawang Barcelona justru mengalami. Adalah Inaki Williams yang berhasil menjebol gawang Barcelona dan mengubah keadaan menjadi 1-0.

Hasil itu pun cukup mengantarkan Bilbao lolos ke semifinal dan menyingkirkan Barcelona di babak perempatfinal. Bilbao pun melengkapi empat tim yang maju ke semifinal mengikuti jejak Granada, Mirandes, dan Real Sociedad.

Berikut Hasil Lengkap Perempatfinal Copa del Rey 2019-2020

Real Madrid vs Real Sociedad : 3-4

Athletic Bilbao vs Barcelona: 0-1

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya