Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kisah Ajaib: Haiti Lolos ke Piala Dunia 2026 meski sang Pelatih Belum Pernah Menginjakkan Kaki di Negara Sendiri

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Jum'at, 21 November 2025 |04:01 WIB
Kisah Ajaib: Haiti Lolos ke Piala Dunia 2026 meski sang Pelatih Belum Pernah Menginjakkan Kaki di Negara Sendiri
Timnas Haiti bikin kejutan usai lolos ke Piala Dunia 2026. (Foto: Instagram/fhfhaiti)
A
A
A

"Tidak mungkin (untuk berkunjung)  karena terlalu berbahaya. Saya biasanya tinggal di negara tempat saya bekerja, tetapi saya tidak bisa di sini," ungkap Migne kepada majalah France Football, dikutip Jumat (21/11/2025).

Timnas Haiti. (Foto: Instagram/fhfhaiti)
Timnas Haiti. (Foto: Instagram/fhfhaiti)

"Tidak ada lagi penerbangan internasional yang mendarat di sana. Mereka (federasi sepak bola Haiti) memberi saya informasi, dan saya mengelola tim dari jarak jauh," tambahnya.

Jadi, Migne mengandalkan telepon untuk mendapatkan informasi tentang pemain lokal dari pejabat federasi. Hebatnya, kendala itu tak jadi masalah, terbukti dengan berhasilnya Timnas Haiti lolos ke Piala Dunia 2026.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement