Serupa dengan Spurs, klub satu ini nyaris terdegradasi. Man United akhirnya finis di posisi 15 dengan raihan 42 poin dari 38 pertandingan.
Ini merupakan catatan terburuk Iblis Merah sejak era Premier League dimulai pada 1992-1993. Anak asuh Ruben Amorim bahkan sempat nyaris terdegradasi ke Divisi Championship andai tiga klub lain tidak tampil di bawah standar.
Itulah lima klub Liga Inggris dengan penampilan terburuk di musim 2024-2025. Patut dinanti apakah musim depan mereka bisa lebih baik atau tidak.
(Wikanto Arungbudoyo)