“Kami tidak tahu siapa saja yang bakal dipanggil, tapi setiap pemain harus memberikan yang terbaik,” tutup pemain berusia 24 tahun itu.
Timnas Indonesia memang akan memainkan dua laga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Mereka akan melawan Timnas China di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, pada 5 Juni.
Setelah itu, Timnas Indonesia akan melawan Timnas Jepang. Pertemuan kedua tim akan tersaji di Stadion Panasonic Stadium, pada 10 Juni 2025.
(Wikanto Arungbudoyo)