
Sedangkan, ketika menghadapi klub papan atas di kandang lawan, Man United bisa imbang dengan Liverpool bahkan menang di markas Man City. Tentu saja hal tersebut menjadi keanehan tersendiri.
Sedangkan, The Citizens punya rekor cukup imbang yakni enam menang dan enam kalah di kandang lawan. Catatan ini tentu sangat menarik jelang pertemuan kedua tim.
Di atas kertas, Man City jelas diunggulkan jika melihat papan klasemen. Namun, sekali lagi, performa ciamik Man United bisa tiba-tiba muncul saat menghadapi tim besar apalagi sang tetangga.
Berikut link live streaming Manchester United vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025: www.vidio.com.
(Wikanto Arungbudoyo)