Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

4 Manfaat yang Bisa Diraih Timnas Indonesia jika AFC Gelar Nations League, Nomor 1 Perbaiki Ranking FIFA Garuda

Cahyo Yulianto , Jurnalis-Kamis, 21 November 2024 |11:43 WIB
4 Manfaat yang Bisa Diraih Timnas Indonesia jika AFC Gelar Nations League, Nomor 1 Perbaiki Ranking FIFA Garuda
Timnas Indonesia bakal terima banyak keuntungan jika AFC Nations League jadi digelar. (Foto: Aldhi Chandra/MPI)
A
A
A

1. Menaikkan ranking FIFA

Timnas Indonesia (Aldhi Chandra/MPI)

Keuntungan lain yang bakal didapat Timnas Indonesia tidak lain adalah kenaikan ranking FIFA. Dengan berada di divisi yang kuat, Timnas Indonesia juga akan menghadapi lawan-lawan kuat. Jika menang, skuad garuda tentu akan mendapat tambahan poin FIFA yang tidak sedikit.

Ini tentu akan menjadi peluang bagus Timnas Indonesia untuk masuk ke dalam jajaran 100 besar FIFA. Meski tidak mudah, namun peluang mendapatkan banyak poin jauh lebih besar dibandingkan harus menghadapi negara yang lemah seperti Brunei Darussalam ataupun Timor Leste.

Itulah sejumlah manfaat yang bisa diraih Timnas Indonesia jika AFC gelar AFC Nations League.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement