Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Timnas Belanda vs Inggris: Harry Kane Samakan Kedudukan 1-1 dari Titik Putih

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Kamis, 11 Juli 2024 |02:23 WIB
Hasil Timnas Belanda vs Inggris: Harry Kane Samakan Kedudukan 1-1 dari Titik Putih
Harry Kane bawa Timnas Inggris samakan kedudukan 1-1 (Foto: Reuters)
A
A
A

HARRY Kane berhasil membawa Timnas Inggris menyamakan kedudukan 1-1 dari titik putih. Wasit memberikan penalti untuk The Three Lions setelah Denzel Dumfries melakukan pelanggaran dikotak terlarang.

Sebelumnya, Xavi Simons membawa Belanda unggul lebih dulu di awal pertandingan. Xavi Simons mencatatkan namanya di papan skor saat laga baru tujuh menit berjalan.

Timnas Belanda vs Inggris di Semifinal Euro 2024

Belanda (4-2-3-1): Bart Verbruggen; Denzel Dumfries, Stefan de Vrij, Virgil van Dijk, Nathan Ake; Jerdy Schouten, Tijjani Reijnders; Donyell Malen, Cody Gakpo, Xavi Simons; Memphis Depay.

Pelatih: Ronald Koeman

Inggris (3-4-2-1): Jordan Pickford; Kyle Walker, John Stones, Marc Guehi; Bukayo Saka, Kobbie Mainoo, Declan Rice, Kieran Trippier; Jude Bellingham, Phil Foden; Harry Kane.

Pelatih: Gareth Southgate

(Admiraldy Eka Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement