Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Meski Gagal Lolos Olimpiade Paris 2024, PSSI Tetap Cairkan Bonus untuk Timnas Indonesia U-23

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Sabtu, 11 Mei 2024 |05:01 WIB
Meski Gagal Lolos Olimpiade Paris 2024, PSSI Tetap Cairkan Bonus untuk Timnas Indonesia U-23
Bonus menanti Timnas Indonesia U-23 setibanya di Tanah Air. (Foto: AFC)
A
A
A

“Perlawanan dari anak-anak ini terbukti sampai terakhir. Dan teman-teman juga tahu golnya pun penalti. Bahkan artinya keraguan-keraguan yang beberapa hari ini di berbagai media mengatakan bahwa Guinea tuh seperti itu, kita ini dan sebagainya ternyata bisa kita imbangi dengan baik,” ujarnya.

“Artinya kita sangat bangga sama pemain-pemain kita mereka berjuang sampai akhir, ya ini hasil maksimal yang bisa didapat,” tandas Arya.

Dalam perjalanannya di Piala Asia U-23, Timnas Indonesia U-23 melaju ke babak perempat final dengan status runner up Grup A. Mantapnya, Skuad Garuda Muda sukses mengalahkan Australia di fase grup.

Timnas Indonesia U-23

Kemudian kejutan kembali mereka ciptakan kembali dengan menyingkirkan Korea Selatan di babak perempat final. Sayangnya Timnas Indonesia U-23 kalah dari Uzbekistan di babak semifinal dan Irak di perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement