Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Keputusan Wasit Shaun Evans yang Untungkan Timnas Indonesia U-23 saat Kalahkan Korsel U-23, Nomor 1 Paling Dramatis!

Ramdani Bur , Jurnalis-Jum'at, 26 April 2024 |04:56 WIB
5 Keputusan Wasit Shaun Evans yang Untungkan Timnas Indonesia U-23 saat Kalahkan Korsel U-23, Nomor 1 Paling Dramatis!
Berikut 5 keputusan wasit Shaun Evans yang untungkan Timnas Indonesia U-23 saat kalahkan Korsel U-23. (Foto: Instagram/@footballaus)
A
A
A

3. Kartu Merah Pelatih Timnas Korea Selatan U-23

Timnas Indonesia U-23

Dipengujung babak kedua, pelatih Timnas Korea Selatan U-23, Hwang Sun-hong mendapat kartu merah dari wasit. Penyebabnya karena protes keras yang dilancarkan kepada sang pengadil dari pinggir lapangan.

Ketiadaan Hwang Sun-hong di pinggir lapangan membuat Korea Selatan U-23 tampil kurang greget di babak perpanjangan waktu. Padahal, ketika Hwang Sun-hong berada di pinggir lapangan, Korea Selatan U-23 tampil dominan sekalipun bermain dengan 10 orang.

2. Tendangan Bebas yang Dibatalkan

Laga Timnas Indonesia U-23 vs Timnas Korea Selatan U-23 yang berlangsung sengit

Di pengujung extra time babak kedua, Pemain Korsel U-23 Cho Hyun-taek dilanggar salah satu Pemain Timnas Indonesia U-23. Pelanggaran terjadi tak jauh dari kotak penalti Timnas Indonesia U-23.

Namun, Shaun Evans tiba-tiba membatalkan hadiah tendangan bebas yang ditujukan kepada Timnas Korsel U-23. Ia justru mengakhiri laga sehingga pertandingan dilanjutkan ke adu tendangan penalti.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement