"Itu kenapa kami menjadi fokus untuk pertandingan itu. Kami selalu respect lawan. Pertandingan besok akan menjadi pertandingan yang bagus," ujar Medina.

Sementara itu, striker Persis Solo Ramadhan Sananta menambahkan, para pemain dan staff pelatih telah siap untuk pertandingan besok. Segala kekurangan yang ada di tim telah diperbaiki.
"Tentunya saya sebagai pemain dan staff pelatih sudah siap untuk Derby besok. Kami sudah melakukan apa yang kekurangan di tim ini untuk pertandingan besok," tutupnya.
(Reinaldy Darius)