Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

7 Kekalahan Aib dan Memalukan Pep Guardiola di Manchester City

Cahyo Yulianto , Jurnalis-Rabu, 13 September 2023 |20:18 WIB
7 Kekalahan Aib dan Memalukan Pep Guardiola di Manchester City
Pep Guardiola pernah merasakan tujuh kekalahan yang memalukan bersama Manchester City (Foto: Reuters/Phil Noble)
A
A
A

DERETAN tujuh kekalahan aib dan memalukan Pep Guardiola di Manchester City akan diulas disini. Agaknya Manchester City dapat dibilang sebagai tim terkuat di Inggris bahkan Eropa saat ini. Bagaimana tidak? sejak Pep

Guardiola menangani klub ini, The Citizen menjelma menjadi kandidat kuat sebagai juara di seluruh kompetisi. Terbukti, dalam delapan tahun di Etihad Stadium, Pep telah mengoleksi setidaknya lima gelar Premier League, dua FA Cup, empat Piala Liga, dua Community Shield, satu Liga Champions, dan satu UEFA Super Cup.

Pep Guardiola empat kali juara Piala Super Eropa (Foto: Reuters/Stoyan Nenov)

Meski begitu, Manchester City di bawah Pep Guardiola bukanlah sebuah tim yang sempurna. Mereka juga pernah kalah seperti tim pada umumnya. Bahkan, tidak jarang pula Manchester City kalah dengan sangat memalukan di sebuah pertandingan.

Oleh sebab itu berikut Okezone rangkum tujuh kekalahan aib dan memalukan Pep Guardiola di Manchester City.

1. Manchester City vs Chelsea 2016-2017

Di awal kedatangannya ke Etihad Stadium, Pep harus langsung menelan kekalahan memalukan dari Chelsea. Pada awalnya, City mampu unggul lebih dulu di babak pertama. Namun di babak kedua, The Blues membalikkan keadaan menjadi 3-1.

Kekalahan ini semakin memalukan bagi City saat dua pemain mereka diganjar kartu merah. Dia adalah Sergio Aguero dan juga Fernandinho yang diganjar kartu merah setelah berselisih dengan pemain Chelsea.

2. Manchester City vs Everton 2016-2017

Di musim yang sama, Pep kembali menelan kekalahan memalukan dari tim papan tengah, Everton. Tampil dengan skuad terbaiknya, City

justru porak poranda menghadapi permainan The Toffees. Bahkan, City yang kala itu tengah bersaing untuk merebut gelar juara dengan Chelsea harus takluk 4-0 di akhir laga.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement