Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

9 Penyerang yang Pernah Dicoba Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Siapa Paling Tajam?

Djanti Virantika , Jurnalis-Sabtu, 15 April 2023 |13:30 WIB
9 Penyerang yang Pernah Dicoba Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Siapa Paling Tajam?
Para pemain Timnas Indonesia. (Foto: PSSI)
A
A
A

Sementara itu, Dimas Drajad dan Ezra Walian tak kalah gemilang dari dua nama di atas. Mereka sudah membukukan total 3 gol di skuad Garuda -julukan Timnas Indonesia.

Selain itu, ada nama Ramadhan Sananta. Dia masih sering dipanggil Shin Tae-yong berlaga di berbagai laga Timnas Indonesia, termasuk kala Timnas Burundi di FIFA Matchday Maret 2023. Ramadhan Sananta tercatat total sudah membukukan 1 gol dari total 4 penampilannya.

Ramadhan Sananta

Lalu, 4 striker lain yang pernah dipanggil membela Timnas Indonesia oleh Shin Tae-yong belum pernah bisa membuktikan ketajamannya. Mereka belum bisa membukukan gol, meski sudah mendapat banyak kepercayaan berlaga. Mereka adalah Kushyedya Hari Yudo, Dedik Setiawan, Muhammad Rafli, dan Hanis Saghara.

Berikut 9 Penyerang yang Pernah Dicoba Shin Tae-yong di Timnas Indonesia:

Ilija Spasojevic (7 caps, 4 gol)

Dendy Sulityawan (9 caps, 4 gol)

Dimas Drajad (6 caps, 3 gol)

Ezra Walian (9 caps, 3 gol)

Ramadhan Sananta (4 caps, 1 gol)

Dedik Setiawan (15 caps, 0 gol)

Muhammad Rafli (12 caps, 0 gol)

Kushyedya Hari Yudo (10 caps, 0 gol)

Hanis Saghara (5 caps, 0 gol)

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement