Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Respons Bek Timnas Indonesia Sandy Walsh Setelah Jadi Pahlawan Kemenangan KV Mechelen di Piala Belgia 2022-2023

Reinaldy Darius , Jurnalis-Kamis, 12 Januari 2023 |14:15 WIB
Respons Bek Timnas Indonesia Sandy Walsh Setelah Jadi Pahlawan Kemenangan KV Mechelen di Piala Belgia 2022-2023
Sandy Walsh mencetak gol pembeda untuk KV Mechelen (Foto: Instagram/sandywalsh)
A
A
A

Tentu ini menjadi modal positif menjelang laga berikutnya di liga domestik kontra Oostende. Laga itu akan dimainkan di kandang KV Mechelen, Stadion Achter de Kazerne, Minggu 15 Januari 2023 dini hari WIB.

Sandy Walsh

Sebagai catatan, pada saat ini KV Mechelen tersesat di peringkat ke-14 klasemen sementara Liga Belgia 2022-2023. Mereka baru mengumpulkan 19 poin dari 18 kali berlaga, hanya unggul dua poin dari zona degradasi.

Laga kontra Oostende menjadi semakin penting untuk dimenangkan karena mereka adalah tim peringkat ke-16 di klasemen, alias batas zona degradasi. Mereka terpaut dua poin dari KV Mechelen setelah memainkan 19 pertandingan.

(Reinaldy Darius)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement