Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Klub Top Eropa yang Mengalami Penurunan Performa pada Musim 2022-2023, Nomor 1 Runner-up Liga Champions 2021-2022

Rafid Ahmad Fauzi , Jurnalis-Rabu, 26 Oktober 2022 |21:38 WIB
5 Klub Top Eropa yang Mengalami Penurunan Performa pada Musim 2022-2023, Nomor 1 Runner-up Liga Champions 2021-2022
5 klub top Eropa yang mengalami penurunan performa pada musim 2022-2023 (Foto: Instagram/juventusfc)
A
A
A

3. Juventus

Juventus

Klub selanjutnya yang sedang menurun ada Juventus. Selama beberapa musim terakhir, Juventus belum menemukan performa terbaiknya.

Meskipun musim lalu tidak seburuk musim 2022-2023, performanya terbilang cukup kurang. Musim ini Juventus ada di peringkat ke-8 klasemen sementara, dari 11 permainan merela mencetak 19 poin.

2. Sevilla

Sevilla

Sevilla tampil apik pada musim 2021-2022 dengan mengisi peringkat ke-4 klasemen dan bermain di Liga Champions 2022-2023.

Saat ini Sevilla menduduki peringkat ke-16 dan dalam 11 pertandingan baru mencatat 10 poin. Kesulitan Sevilla itu pun juga terjadi di Liga Champions 2022-2023.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement