Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Calon Kuat Top Skor Liga Spanyol 2022-2023, Nomor 1 Adalah Pendatang Baru

Krisna Octavianus , Jurnalis-Kamis, 11 Agustus 2022 |16:24 WIB
5 Calon Kuat Top Skor Liga Spanyol 2022-2023, Nomor 1 Adalah Pendatang Baru
Karim Benzema kembali masuk calon top skor Liga Spanyol 2022-2023. (Foto: REUTERS)
A
A
A

1. Robert Lewandowski

Robert Lewandowski

Robert Lewandowski datang ke Liga Spanyol, banyak pengamat percaya dia salah satu penantang gelar top skor untuk musim 2022-2023. Di Bundesliga bersama Bayern Munich sejak 2014-2015, catatan golnya selalu menyentuh di angka lebih dari 30.

Meski belum teruji, tapi tetap tidak salah memasukkan namanya ke daftar ini. Apalagi, suplai pasti bagus karena kualitas pemain-pemain Barcelona sama bagusnya dengan Bayern Munich.

(Andika Pratama)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement