Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jadi Pahlawan Real Madrid Juarai Liga Champions 2021-2022, Vinicius Junior: Ini Mimpi yang Menjadi Kenyataan!

Rio Eristiawan , Jurnalis-Senin, 30 Mei 2022 |13:29 WIB
Jadi Pahlawan Real Madrid Juarai Liga Champions 2021-2022, Vinicius Junior: Ini Mimpi yang Menjadi Kenyataan!
Vinicius Junior menjadi pahlawan Real Madrid menjuarai Liga Champions 2021-2022. (Foto: Reuters)
A
A
A

“Anda tidak bisa mengungkapkannya dengan kata-kata. Sekarang saatnya untuk merayakannya dan benar-benar menikmatinya, kami telah bekerja keras sepanjang musim," kata Vinicius, dilansir dari Tribalfootball, Senin (30/5/2022).

“Ini adalah mimpi yang menjadi kenyataan bagi saya untuk berada di sini dan memenangkan Liga Champions. Ketika Anda seorang pemain, tidak ada yang lebih menarik dari ini (gelar Liga Champions)," ucapnya.

Vinicius Jr

Bagi Vinicius sendiri, ini menjadi gelar Liga Champions pertamanya. Ia pun kini bertekad meraih lebih banyak gelar lagi bersama Madrid agar masuk ke sejarah klub.

“Ini adalah kemenangan Liga Champions pertama saya dan saya sangat senang. Saya ingin terus menang lebih banyak dan menulis ulang buku sejarah di klub ini," pungkasnya.

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement