Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pesepak Bola Top Dunia dengan Aksi Penyamaran Terheboh, Nomor 1 Berlagak Bak Pengemis

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Senin, 14 Maret 2022 |19:27 WIB
5 Pesepak Bola Top Dunia dengan Aksi Penyamaran Terheboh, Nomor 1 Berlagak Bak Pengemis
5 pesepak bola top dunia dengan aksi penyamaran terheboh. (Foto: Youtube Selangor FC)
A
A
A

3. Ronaldinho

Ronaldinho

Ronaldinho pernah menyamar menjadi seorang polisi. Legenda Barcelona itu bahkan melakukan sejumlah aksinya mengolah si kulit bundar saat masih memakai seragam tersebut.

Banyak orang yang terpukau dengan aksi polisi yang pandai bermain bola. Tak lama Ronaldinho membongkar penyamaran dan kehebohan pun terjadi.

2. Andik Vermansyah

Andik Vermansyah

Tak hanya bintang dunia, tapi pesepakbola Indonesia juga pernah melakukan penyamaran untuk memberikan kejutan kepada penggemar. Adalah Andik Vermansyah yang pernah menyamar menjadi kakek-kakek di daerah Selangor, Malaysia.

Sambil berperan menjadi kakek, Andik pun terus memainkan bola dengan cara yang luar biasa sehingga menjadi perhatian sekitar. Andik pun sampai ikut bermain futsal dan membuat heboh orang-orang yang sedang bermain di lokasi tersebut.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement