Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jadi Pemain Terbaik Dunia 2017, Ini Pilihan Cristiano Ronaldo di The Best FIFA

Ramdani Bur , Jurnalis-Selasa, 24 Oktober 2017 |10:12 WIB
Jadi Pemain Terbaik Dunia 2017, Ini Pilihan Cristiano Ronaldo di <i>The Best</i> FIFA
Ronaldo pemain terbaik dunia 2017. (Foto: AFP/Ben Stansall)
A
A
A

Tidak heran Ronaldo menjadi yang terbaik di edisi 2017. Sepanjang 2017, Ronaldo mencetak 44 gol dari 48 penampilan di semua ajang. Ronaldo juga mengantarkan Real Madrid menjuarai Liga Spanyol, Liga Champions, Piala Super Eropa dan Piala Super Spanyol 2017.

BACA JUGA: Sabet Penghargaan Pemain Terbaik di The Best FIFA 2017, Ronaldo: Terima Kasih Real Madrid dan Portugal!

Koleksi lima gelar Ronaldo sekaligus menyamai pencapaian Lionel Messi. La Pulga –julukan Messi– meraihnya pada 2009, 2010, 2011, 2012 dan 2015. Karena itu, Ronaldo dan Messi dalam posisi sejajar saat ini.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement