Jadwal Siaran Langsung Perempatfinal Piala Asia U-23 2026: Ada Timnas Vietnam U-23 vs UEA U-23, Live di RCTI!

Ramdani Bur, Jurnalis
Jum'at 16 Januari 2026 13:10 WIB
Timnas Vietnam U-23 vs Timnas UEA U-23 akan disiarkan di RCTI. (Foto: RCTI)
Share :

2. Jadwal Perempatfinal Piala Asia U-23 2026 di RCTI

Vietnam vs Uni Emirat Arab, Jumat, 16 Januari pukul 22.00 WIB (LIVE)

Jepang vs Yordania, Sabtu 17 Januari pukul 00.30 WIB

Australia vs Korea Selatan, Sabtu, 17 Januari pukul 22.00 WIB (LIVE)

Timnas Korea Selatan U-23 akan menantang Timnas Australia U-23 di perempatfinal Piala Asia U-23 2026. (Foto: Instagram/afcasiancup)

Jangan lupa saksikan terus pertandingan perempatfinal Piala Asia U-23 2026. Saksikan pertandingan perempatfinal Piala Asia U-23 2026 LIVE dan EKSKLUSIF hanya di RCTI!

Siaran digital RCTI di rumah Anda dengan kualitas paling jernih dan stabil hadir di channel 28. Jika ada kendala, cukup lakukan scan ulang pada TV digital. Untuk pengguna set top box (STB) pastikan fitur LCN sudah dalam posisi on sebelum melakukan scan ulang, dan jika masih ada gangguan perihal tayangan RCTI, langsung aja klik bio media sosial @officialrcti, gratis.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya