Timnas Indonesia U-22 Pasang Kekuatan Penuh di SEA Games 2025, Ivar Jenner Cs Siap Tempur

Muhamad Fadli Ramadan, Jurnalis
Jum'at 05 Desember 2025 02:05 WIB
Timnas Indonesia U-22 kala berlaga. (Foto: PSSI)
Share :

2. Kurang Memuaskan

Seperti diketahui, penampilan Timnas Indonesia U-22 belum memuaskan dalam sejumlah laga uji coba. Skuad Garuda Muda menelan dua kekalahan dan meraih satu hasil imbang melawan India U-23 dan Mali U-23.

Tetapi, hal tersebut diyakini dapat menjadi pelajaran berharga bagi para pemain dan tim kepelatihan. Bahkan, Timnas Indonesia U-22 menjadi salah satu tim yang dijagokan pada SEA Games 2025.

Sebagai informasi, SEA Games Thailand akan digelar pada 9–20 Desember 2025. Timnas Indonesia U-22 tergabung dalam Grup C bersama dengan Filipina dan Myanmar.

Skuad Garuda Muda akan melakoni pertandingan perdana melawan Filipina di 700 Anniversary Stadium, Chiang Mai, Senin, 8 Desember 2025, malam WIB.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya