Gara-Gara Hal Ini, Timnas Indonesia U-22 Berpeluang Besar Pertahankan Medali Emas SEA Games 2025

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Kamis 04 Desember 2025 18:40 WIB
Timnas Indonesia U-22 siap hadapi SEA Games 2025. (Foto: Aldhi Chandra/Okezone)
Share :

2. Fokus Perbaikan Lini Pertahanan

Meskipun optimistis, Kesit juga menyoroti aspek yang perlu diperbaiki oleh Timnas Indonesia U-22 jelang bergulirnya turnamen. Berkaca dari dua laga uji coba kontra Mali U-22, ia menilai ada sektor krusial yang harus segera dibenahi.

Mauro Zijlstra di laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali U-22. (Foto: Aldhi Chandra/Okezone)

“Timnas masih harus lebih memperhatikan lini pertahanan yang masih mudah ditembus lawan. Kemudian ketenangan juga harus lebih ditingkatkan,” sambung Kesit.

Adapun Timnas Indonesia U-22 akan memulai perjuangannya di 700th Anniversary Stadium, Chiang Mai, Thailand. Mereka akan menghadapi Filipina pada Senin 8 Desember 2025 dan dilanjut melawan Myanmar pada Jumat 12 Desember 2025 mendatang.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya