Breaking News: Sumardji Konfirmasi Timur Kapadze Masuk Daftar Calon Pelatih Timnas Indonesia

Cikal Bintang, Jurnalis
Rabu 12 November 2025 13:23 WIB
Pelatih asal Uzbekistan, Timur Kapadze (kiri) disebut-sebut cocok latih Timnas Indonesia. (Foto: Instagram/timurkapadze18)
Share :

"(Timur Kapadze) termasuk yang saya sampaikan ke Dirtek (Zwiers)," tambahnya.

Timur Kapadze sendiri dinilai sebagai pelatih yang potensial. Juru taktik berusia 44 tahun ini sempat menorehkan prestasi gemilang saat berhasil membawa Timnas Uzbekistan lolos ke Piala Dunia 2026.

Timur Kapadze siap latih Timnas indonesia

Namun, peran Kapadze kemudian digantikan oleh Fabio Cannavaro. Ia sempat menjabat sebagai asisten pelatih Cannavaro selama satu bulan, sebelum akhirnya mengundurkan diri untuk mengembangkan kariernya lebih lanjut.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya