Terakhir, Jenson Seelt. Beda dari dua nama sebelumnya, Jenson Seelt kini mentas bersama klub Inggris, yakni Sunderland.
Jenson Seelt juga bermain di posisi bek. Jadi, jika benar dinaturalisasi, dia akan bersaing dengan banyak nama yang bermain di posisi sama di Timnas Indonesia.
Jenson Seelt pun memiliki darah Indonesia dari sang kakek yang berasal dari Ambon. Menarik kini menantikan kelanjutan rumor tersebut.
(Djanti Virantika)