Sandy Walsh Hadapi Cristiano Ronaldo di AFC Champions League Elite 2024-2025, Rizky Ridho Beri Dukungan: Gas Abangku!

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Jum'at 25 April 2025 08:28 WIB
Sandy Walsh bersama Rizky Ridho. (Foto: PSSI)
Share :

3. Segera Kembali Bela Timnas Indonesia

Telepas dari laga Al Nassr vs Yokohama F Marinos, Sandy Walsh dan juga Rizky Ridho akan segera kembali bela Timnas Indonesia. Mereka berpotensi besar kembali dipanggil sang pelatih, Patrick Kluivert, untuk melakoni 2 laga terakhir di Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Timnas Indonesia dijawalkan melawan China dan Jepang pada Juni 2025. Duel melawan China akan digelar di markas Timnas Indonesia pada 5 Juni 2025. Setelah itu, skuad Garuda tandang ke Jepang pada 10 Juni 2025.

Saat ini, Skuad Garuda -julukan Timnas Indonesia- berada di posisi keempat klasemen Grup C dengan sembilan poin. Poin itu didapat dari dua kali menang, tiga imbang, dan tiga kekalahan.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya