Hasil AFC Champions League Elite 2024-2025: Al Shorta vs Al Nassr 1-1, Al Ahli vs Persepolis 1-0

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Selasa 17 September 2024 05:59 WIB
Al Nassr ditahan imbang Al Shorta 1-1 di ajang AFC Champions League Elite 2024-2025 (Foto: Instagram/ Al Nassr)
Share :

Sayangnya, keunggulan Al Nass hanya bertahan 10 menit. The Harp -julukan Al Shorta- mampu mencetak gol penyeimbang lewat penyerang andalan mereka, Mohammed Dawood.

Sementara pada laga lain, poin penuh berhasil didapat wakil Arab Saudi lain, Al Ahli di ajang AFC Champions League Elite 2024-2025. Al Ahli menang tipis 1-0 lewat gol cepat Franck Kessie di menit kedua yang memanfaatkan umpan dari Riyad Mahrez.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya