Media Malaysia Puji Timnas Indonesia yang Hadapi Tanzania, Sekaligus Ledek FAM yang Gagal Berikan Lawan Berkualitas bagi Timnas Malaysia

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Senin 03 Juni 2024 01:02 WIB
Timnas Indonesia diimbangi Tanzania 0-0 di laga uji coba (Foto: Isra Triansyah)
Share :

Timnas Indonesia ditahan imbang Tanzania tanpa gol di Stadion Madya Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Minggu (2/6/2024) sore WIB. Bermain ofensif, Skuad Garuda gagal memanfaatkan sejumlah peluang.

Meski demikian, Shin Tae-yong mengaku tak kecewa dengan hasil pertandingan. Pelatih asal Korea Selatan itu menuturkan, pertandingan ini hanya merupakan ajang mengukur performa Timnas Indonesia.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya