5 Negara yang Ranking FIFA-nya di Atas Timnas Indonesia di Ambang Gagal Lolos ke Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Nomor 1 Thailand!

Ramdani Bur, Jurnalis
Kamis 23 Mei 2024 16:24 WIB
Timnas Indonesia melewati 5 negara yang ranking FIFA-nya di atas mereka. (Foto: PSSI)
Share :

3. Vietnam (115 Dunia)

Posisi Vietnam di ranking FIFA terus merosot setelah dalam lima laga resmi terakhir selalu kalah. Dari lima kekalahan itu, tiga di antaranya dialami Vietnam dari Timnas Indonesia!

Saat ini, Vietnam menempati posisi tiga Grup F dengan tiga angka, terpaut empat poin dari Timnas Indonesia di posisi dua. Vietnam otomatis gagal lolos di matchday kelima asalkan di laga lain, Timnas Indonesia menang atas Irak.

2. Tajikistan (99 Dunia)

Tajikistan yang lolos ke Perempatfinal Piala Asia 2023, justru dalam kondisi terjepit di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Wakil Asia Tengah ini untuk sementara duduk di posisi tiga Grup G dengan lima angka, terpaut dua poin dari Yordania di posisi dua.

Namun, Tajikistan dipastikan gagal lolos jika kalah saat tandang ke markas Yordania di matchday kelima.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya