Penyebab Timnas Indonesia Takkan Kalah dari Irak di Matchday Pertama Grup D Piala Asia 2023

Ramdani Bur, Jurnalis
Jum'at 12 Januari 2024 16:09 WIB
Timnas Indonesia bisa kejutkan Irak di Piala Asia 2023. (Foto: Faisal Rahman/MPI)
Share :

Lanjut ke edisi 2004 yang dilangsungkan di China. Dihadapkan dengan Qatar yang ditangani Philippe Troussier, Timnas Indonesia menang 2-1! Gol Ponaryo Astaman dari luar kotak penalti menarik perhatian saat itu.

(Philippe Troussier, pelatih Timnas Vietnam yang tangani Qatar pada 2004. (Foto: VFF)

Terakhir atau Piala Asia 2007 yang digelar di Tanah Air, Timnas Indonesia menang 2-1 atas Bahrain di laga perdana. Jika ditarik kesimpulannya, Timnas Indonesia tidak pernah kalah di laga perdana Piala Asia.

Ditambah lagi, lawan-lawan Timnas Indonesia di atas berasal dari Asia Barat, layaknya Irak yang merupakan lawan perdana skuad Garuda di Piala Asia 2023. Jadi, sanggup kejutkan Irak, Timnas Indonesia?

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya