Usai Lama Absen Pasca Operasi Kanker Testis, Sebastien Haller Kembali Berlatih Bersama Borussia Dortmund

Maulana Yusuf, Jurnalis
Rabu 04 Januari 2023 01:28 WIB
Sebastien Haller kembali berlatih bersama Borussia Dortmund (Foto: Instagram/@sebastien.haller)
Share :

Sebatas informasi, Sebastien Haller belum pernah bermain di pertandingan kompetitif untuk Borussia Dortmund sejak dari Ajax Amsterdam. Ia dijadwalkan melakukan perjalanan ke Marbella bersama anggota tim lainnya pada Jumat untuk kamp pelatihan.

Momen itu menjadi kesempatan bagi Sebastien Haller untuk menguji fisiknya agar bisa kembali bermain di lapangan. Jika fit, ia bisa dimasukkan saat Borussia Dortmund kembali beraksi di Liga Jerman.

Terdekat Borussia Dortmund akan menghdapi Fortuna Dusseldorf di laga persahabatan pada 10 Januari 2023. Baru kemudian, Borussia Dortmund bakal kembali mentas di Liga Jerman 2022-2023 bersua Augsburg pada 22 Januari 2023.

(Hakiki Tertiari )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya