Xavi Hernandez Lempar Pujian Lagi kepada Robert Lewandowski Jelang Laga Cadiz vs Barcelona

Andhika Khoirul Huda, Jurnalis
Sabtu 10 September 2022 06:47 WIB
Robert Lewandowski dipuji Xavi Hernandez lagi jelang Cadiz vs Barcelona (Foto: twitter/fcbarcelona)
Share :

“Dia sangat dewasa, dan cara bermainnya membantu para pemain muda untuk berkembang. Dia telah memenangkan segalanya, tetapi dia datang dengan kerendahan hati, dan apa yang dia lakukan luar biasa,” imbuhnya.

 

Performa apik Lewandowski itu pun membawa Barcelona sementara duduk di posisi dua dalam klasemen Liga Spanyol 2022/2023. Gerard Pique dan kolega telah mengoleksi 10 poin dari hasil tiga kali menang dan satu kali imbang.

Ketajaman Lewandowski pun akan kembali diuji pada Sabtu (10/9/2022) pukul 23.30 WIB saat Blaugrana bertandang ke markas Cadiz dalam laga pekan kelima Liga Spanyol 2022-2023. Tiga poin pastinya diincar oleh Pasukan Catalan untuk mengejar ketertinggalan dua poin dari sang pemuncak klasemen, Real Madrid.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya