“Kami tidak bermaksud mempermalukan Bournemouth. Kami harus memberi hormat kepada mereka, tapi kami membuat lawan tertekan,” ungkapnya.
Selanjutnya, Liverpool akan melawan Newcastle United. Pertandingan itu akan kembali berlangsung di kandang Liverpool, Stadion Anfield, Kamis 1 September 2022, dini hari WIB.
(Andika Pratama)