Diincar Inter Milan hingga AS Roma, Paulo Dybala Malah Tertarik Berkarier di Liga Inggris

Rio Eristiawan, Jurnalis
Jum'at 03 Juni 2022 15:37 WIB
Paulo Dybala saat tampil membela Juventus. (Foto: Reuters)
Share :

"Saya cukup tenang, orang-orang yang bekerja dengan saya sedang mengurus semuanya," kata Dybala, dilansir dari Metro, Jumat (3/6/2022).

Pemain berusia 28 tahun itu pun mengaku masih nyaman bermain di Liga Italia. Namun, Dybala tidak menutup kemungkinan untuk melanjutkan karier di Liga Inggris.

"Di (Liga) Italia, saya sangat nyaman. Saya masih ingin tahu liga lain seperti Liga Inggris, tapi saya senang di Italia," jelasnya.

Kini, semakin menarik menantikan ke mana Dybala akhirnya akan berlabuh. Mungkinkan musim depan, dirinya akan bermain di Liga Inggris?

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya