“Pada Sabtu (melawan Tottenham), kualitas yang kami mainkan lebih penting daripada sistem,” lanjut dia.
Man United siap tampil dengan kekuatan penuh saat melawan Atalanta. Solskjaer mengatakan hanya Anthony Martial yang mengalami cedera.
"Kami terlihat baik-baik saja di sesi latihan pagi ini. Semua orang ada di sana. Ada beberapa luka kecil di sesi latihan tetapi saya tidak berpikir itu akan menjadi masalah besar,” kata Solskjaer.
(Rachmat Fahzry)