Timnas Indonesia U-23 Gagal Lolos ke Piala Asia U-23 2022, Ini Hikmah yang Didapat Marselino Ferdinan

Cikal Bintang, Jurnalis
Sabtu 30 Oktober 2021 05:44 WIB
Timnas Indonesia U-23 kalah agregat 2-4 dari Australia. (Foto: AFC)
Share :

Sayangnya, hasil akhir kurang memihak pada Garuda Muda dalam dua leg. Karena itu, ia meminta maaf dan akan berusaha tampil lebih baik lagi pada turnamen-turnamen selanjutnya.

“Ya kita sudah menampilkan (permainan) yang maksimal, tapi tuhan berkehendak lain, tuhan menginginkan kita evaluasi dan bekerja lebih keras lagi supaya kita terbentuk lagi di event selanjutnya,” ucap Marselino Ferdinan.

“Maaf, kali ini belum bisa memberikan yang terbaik. Ke depannya, kami akan mengevaluasi diri guna memberikan yang terbaik,” tutup pemain yang masuk 60 pemain muda terbaik 2021 versi The Guardian.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya