Jurnalis Korea Selatan Benarkan Negosiasi Antara PSSI dengan Shin Tae-yong

Bagas Abdiel, Jurnalis
Rabu 13 November 2019 00:18 WIB
Shin Tae-yong (Foto: Getty Images)
Share :

“Shin Tae-yong sangat mungkin ditunjuk sebagai pelatih Timnas Indonesia. Baru bulan lalu, saya menghubungi Shin Tae-yong, dan bertanya soal kabar ini. PSSI memang sedang intens menjalin kontak dengan Shin Tae-yong,” ungkap Seo Jae-won, mengutip dari Sportal Korea, Rabu (13/11/2019).

Kabar lain berhembus, Shin Tae-yong dan PSSI akan melakukan pertemuan di Malaysia pada Selasa 19 November 2019. Hal itu dilakukan bersamaan dengan Timnas Indonesia melawan Malaysia dalam laga kelima Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia.

(Bagas Abdiel)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya