Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

FIFA Umumkan 14 Nominasi Pemain Terbaik 2022, Tidak Ada Cristiano Ronaldo!

Fitradian Dimas Kurniawan , Jurnalis-Jum'at, 13 Januari 2023 |05:39 WIB
FIFA Umumkan 14 Nominasi Pemain Terbaik 2022, Tidak Ada Cristiano Ronaldo!
Troafi FIFA The Best. (Foto: FIFA)
A
A
A

Dari sisi klub, PSG juga memiliki sejumlah pemain yang masuk dalam daftar nominasi. Ikut menemani Messi, Neymar dan Mbappe, juga ikut disertakan adalah Achraf Hakimi.

Karim Benzema

Daftar Nominasi FIFA The Best:

-Julián Álvarez

-Jude Bellingham

-Karim Benzema

-Kevin De Bruyne

-Erling Haaland

-Achraf Hakimi

-Vinícius Junior

-Robert Lewandowski

-Sadio Mané

-Kylian Mbappé

-Lionel Messi

-Luka Modrić

-Neymar

-Mohamed Salah

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement