Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Exclusive dari Qatar: Timnas Kroasia vs Kanada Dipandang Laga Berat, Ivan Perisic Ogah Remehkan Lawan

Abdul Haris , Jurnalis-Sabtu, 26 November 2022 |21:16 WIB
Exclusive dari Qatar: Timnas Kroasia vs Kanada Dipandang Laga Berat, Ivan Perisic Ogah Remehkan Lawan
Ivan Perisic dalam konferensi pers jelang laga Timnas Kroasia vs Kanada di Piala Dunia 2022. (Foto: Abdul Haris/MNC Portal Indonesia)
A
A
A

Untuk bisa menembus 16 besar, Kroasia tentu tak boleh kehilangan poin lagi karena laga berikutnya akan lebih berat menghadapi Belgia.

“Kami punya pertandingan penting sebelum Belgia. Jadi, kami harus memikirkan itu dulu,” ucap Perisic.

Timnas Kroasia

Masalahnya, performa Kroasia di laga pertama kontra Maroko sangat mengecewakan. Perisic sadar mereka harus cepat memperbaiki performa.

“Pertahanan kami bagus, tapi serangan kami kurang tajam. Kami harus menjadi diri kami sendiri, dan tampil lebih baik,” ucapnya.

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement