Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pergantian Kamera CCTV Sehari Sebelum Tragedi Kanjuruhan Jadi Penyebab Hilangnya Rekaman Berdurasi 3 Jam

Avirista Midaada , Jurnalis-Kamis, 20 Oktober 2022 |23:56 WIB
Pergantian Kamera CCTV Sehari Sebelum Tragedi Kanjuruhan Jadi Penyebab Hilangnya Rekaman Berdurasi 3 Jam
Komnas HAM melakukan pengecekan ke ruangan kendali CCTV di Stadion Kanjuruhan (Foto: Avirista Midaada/MPI)
A
A
A

"Itu yang katanya sekian menit hilang, kami melihat videonya yang disebut jam 22.21, baru mulai kami cek ada juga, jam 21 sampai jam 2 dini hari tanggal 2 itu ada barangnya. Kenapa disebut nggak ada barangnya, kita nggak tahu," lanjut Choirul Anam.

Stadion Kanjuruhan

Ia memastikan saat ini Komnas HAM tengah meminta CCTV itu agar fokus pengungkapan fakta bisa lebih terang benderang, karena ini yang disebut Choirul Anam menjadi perhatian publik. Termasuk ia pun telah melihat rekaman itu dan melihat bagaimana teknisi mempraktikkan pengecekannya.

"Katanya di pintu parkir itu yang katanya hilang sama sekali, itu karena instalasi ketika hari Jumat itu memang belum selesai sampai hari H, sehingga ya ada bleng, ada hilang, bleng semua itu kesalahan teknik, teknisinya menjelaskan begitu dan mempraktekkan ngeceknya," jelasnya.

"Sekarang kami sedang berproses di dalam untuk ngecek penjelasan itu secara langsung dengng kamera, dinyalain kameranya, kita cek koneksi yang katanya belum terinstalasi itu, sekarang sedang proses," tukasnya.

(Dimas Khaidar)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement