“Jadi saya benar-benar siap untuk itu sekarang (melawan Bournemouth). Itu mungkin bukan hal yang paling penting tapi mungkin sedikit membantu juga,” tambah Jurgen Klopp,

Meski begitu, Klopp tidak terlalu peduli dengan hasil buruk di pertandingan sebelumnya. Menurutnya, saat ini yang terpenting adalah fokus menjelang berhadapan dengan The Cherries -julukan Bournemouth.
“Saya ingin berjuang melalui ini. Pemain kembali, hal-hal seperti ini, dan kami akan mendapatkan hasil yang lebih baik, membangun itu dan pergi dari sana. Semua hal yang kita capai di masa lalu tidak penting saat ini,” pungkasnya.
(Djanti Virantika)